jalur evakuasi
JALUR EVAKUASI RUMAH
JALUR EVAKUASI RUMAH
Jalur evakuasi rumah berisi petunjuk tentang cara menyelamatkan diri ketika bencana datang, seperti kebakaran, banjir, atau gempa bumi.
Pada lembar jalur evakuasi tertera pula informasi perihal titik temu atau titik kumpul disertai beragam cara menuju titik tersebut.
membuat jalur evakuasi adalah salah satu bentuk antisipasi kecelakaan atau bencana di sebuah bangunan.
setelah memahami materi silahkan membuat gambar rute jalur evakuasi lingkungan rumah masing-masing dilengkapi dengan lokasi "titik kumpul" pada daerah lapang dan aman
DENAH EVAKUASI MUHIJUNIOR